Ada 3 struktur dasar program, yaitu :
- Bagian include
- Bagian namespace
- Bagian fungsi
1. Bagian Deklarasi Include
Pada bagian ini, kita mendefinisikan library (pustaka) apa saja yang akan kita gunakan di dalam program Library bisa kita anggap sebagai program lain yang ingin kita gunakan di dalam program kita.
Pada contoh di atas, kita menggunakan pustaka iostream
. Library ini berisi fungsi-fungsi untuk melakukan input dan output. Kadang kita juga akan menemukan library yang di-include dengan ekstensi .h
, .cpp
, .hpp
, .cc
, .c
, dll.
Contoh :
#include <math.h>
#include <signal.h>
#include <time.h>
#include "hello.h"
Comments
Post a Comment